Rumah Minimalis – Harga ruma sekarang ini terbilang sangat mahal, terlebih lagi untuk rumah-rumah yang berokasi di pusat keramaian ataupun perkantoran, belum lagi ditambah minimnya lahan untuk membangun sebuah hunian menjadikan rumah menjadi barang mahal.
Untuk rumah minimalis 2 lantai type 36 skarng ini menjadi rumah yang paling banyak diburu terutama untuk pasangan muda, disamping harga yang terbilang menengah, untuk masalah luas rumahpun dirasa cukup kerana belum memiliki banyak anak.
Banyak peminat untuk rumah minimalis 2 lantai type 36 ini dikarenakan rumah minimalis 2 lantai type 36 ini kini banyak ditawarkan oleh para developer rumah baik itu berupa hunian komplek ataupun ruang lingkup aparement. Untuk masalah lokasi pun rata-rata komplek hunian rumah minimalis 2 lantai type 36 ini dekat dengan pusat kota atau medapatkan kemudahan dalam transportasi. Sehinga rumah minimalis 2 lantai type 36 layak untuk ditinggali karena kenyamanan, privasi dan kemudahan dalam akses trasportasi.
Dalam model rumah tipe 36 standar dalam artian tidak adanya lantai tambahan. Anda dimungkinkan untk melakukan berbagai ubahan interior maupun eksterior, namun tetap mengacu pada luas area tanah dimiliki agar nantinya tidak telihat menumpuk.
pemakaian partisi-partisi yang bisa dibongkar pasang merupakan alternatif terbaik. Namun tidak perlu khawatir, pemilihan interior ruangan dan warna cat yang tepat akan sangat membantu.
Cara mudah dan efektif dalam membuat rumah minimalis 2 lantai type 36 adalah dimulai dari membuat daftar ruangan yang dibutuhkan berikut luas yang diinginkan. Mulai dengan ruangan yang utama terlebih dahulu seperti kamar tidur, kamar mandi, ruang tamu dan ruangan lainnya yang dianggap menjadi kebuthan anda dan keluarga. Kemudian hitung luas masing-masing ruangan, lalu susun posisi ruangannya.
Selanjutnya adalah dengan mendesain dan mengatur aksesoris atapun perabotan apa yang hendak anda pakai dalam ruangan tersebut, karena rumah minimalis 2 lantai type 36 terbatas dengan luas bangunan, disarankan menggunakana yang mnimalis agar dapat menampilkan kesan luas.
Jangan lupa untuk membuat ventilasi dan sirkulasi udaran yang cukup dimaksudkan agara setiap penghuni mendapatkan kenyamanan dan kesehatan. Dan disrankan untuk posisi ruangan yang basah pada rumah minimalis 2 lantai type 36, seperti dapur, kamar mandi, tempat mencuci, dibuat secara berdekatan atau berada dalam satu jalur untuk memudahkan pemasangan instalasi air bersih dan air kotor.
Jangan lupa untuk membuat aliran buangan air kotor ke septic tank lurus tanpa berbelok pada rumah minimalis 2 lantai type 36.
Berikut in Ini beberapa contoh tampilan muka untuk rumah minimalis 2 lantai type 36 :
0 comments
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.